SWA Magazine Edition

Indonesia 100 Business Women of The Year (Majalah SWA Edisi 8/2016)

Indonesia 100 Business Women of The Year (Majalah SWA Edisi 8/2016)

Awas, Wanita! Semakin banyak wanita yang berprestasi di berbagai bidang: profesional, entrepreneur, pemerintahan, social business, digital business dan lain-lain.

Indonesia 100 Business Women of The Year (Majalah SWA Edisi 8/2016)

Indonesia 100 Business Women of The Year (Majalah SWA Edisi 8/2016)

Kontribusi wanita di panggung bisnis saat ini ternyata signifikan. Mereka telah membuktikan bahwa karier mereka dapat mencapai puncak. Bagaimana mereka menyikapinya? Dan, siapa sajakah 100 Indonesia Business Women of The Year? Semua dikupas habis dan dibahas tuntas hanya di SWA terbaru!

“Model Karier Baru buat Bunda” Internet membuka banyak peluang baru bagi wanita yang ingin berkarier di rumah. Survei juga membuktikan, kontribusi wanita profesional di perusahaan ternyata signifikan. Banyak pula wanita yang sukses sebagai social entrepreneur. Kompetensi Anda di mana?

Simak Sajian SWA lainnya!

“Taktik Massindo Kelola Portofolio Merek Spring Bed” Ada banyak merek spring bed milik sendiri ataupun merek lisensi luar negeri di tangannya. Grup Massindo punya cara tersendiri sehinggga bisa tetap eksis hingga 33 tahun. Bagaimana strateginya?

“Bisnis Ini Tidak Sekadar Cari Uang…” Alfamart ada di mana-mana. Bahkan sampai ke pelosok-pelosok kota pun, gerai minimarket yang didominasi warna merah dan kuning ini mudah dijumpai. Saat ini, lebih dari 2.000 gerai Alfamart hadir di seantero Indonesia. Belum lagi ratusan gerai Alfamart di Filipina.

“Reynold Wijaya, Mantab Terjun di Bisnis Fintech” Buah tak jauh jatuh dari pohonnya. Mungkin itulah peribahasa yang cocok menggambarkan Reynold Wijaya, anak ketiga dari pasangan Harsono Pangjaya dan Susylia Sukana, pendiri Grup Unifam (United Family). Kiprah Grup Unifam di Tanah Air bisa dikatakan cukup besar.

EKONOMI & BISNIS

TEKNOLOGI INFORMASI

“Meneropong Mitra dan Tim Penjualan Lewat Aplikasi Mobile” Agar memiliki kontrol yang baik terhadap produk ataupun mitra peritelnya, dan mendongkrak produktivitas tim penjualan, PT Coca-Cola Amatil Indonesia mengimplementasikan aplikasi e-Coaching. Ujung-ujungnya menargetkan peningkatan penjualan. Bagaimana praktiknya?

ENTREPRENEURSHIP

ENTREPRENEUR INDONESIA YOUNGSTER INC.

NEXT GENERATION

Reynold Wijaya

START UP

“EnvyMe, Wujud Rasa Iri Diana kepada Dunia Kecantikan” Merasa prihatin karena masih jarang produk kosmetik sehat di Indonesia, ditambah minatnya yang besar di dunia kecantikan, serta modal latar belakang pendidikan farmasi ditangannya, membuat Diana Anggriani yakin ketika mendapat dorongan kuat memproduksi dan memasarkan produk kosmetik di Bandung. Maka, di bawah CV Kosmetika Safi Adikarya, akhir 2011, lahirlah produk kosmetik EnvyMe yang berarti “iri kepadaku” – sebuah penyataan yang bermakna ganda: iri karena terpikat dan ajakan untuk mengikutinya.

ENTREPRENEUR

“Kisah Sukses Dua Bersaudara Berbisnis Sepatu Kulit” Sudah 12 tahun lamanya kakak beradik, Aditya Danandayu dan Aditi Erlangi, menggeluti bisnis sepatu kulit. Tepatnya sejak tahun 2004. Pada awalnya, mereka hanya coba-coba peruntungan dengan cara menjual sepatu kulit custom. Tidak disangka, justru dari coba-coba itu, mereka bisa menghasilkan omset ratusan juta per tahun.

SIAPA DIA Willix Halim

Baca selengkapnya di SWA Edisi Terbaru!

Anda juga bisa menyimak up date harian seputar isu bisnis di www.swa.co.id.

Dapatkan juga Majalah SWA versi Digital di Tablet & Smartphone Anda melalui website swa.co.id/digitalmagazine dan melalui aplikasi: – SCOOP

Informasi Lengkap: Berlangganan: swa.co.id/subscription Iklan: swa.co.id/contact

Website: swa.co.id Facebook: facebook.com/MajalahSWA Twitter: twitter.com/MajalahSWA Google+: google.com/+SWAmagazine

Jika anda membutuhkan pembelian Majalah SWA dalam jumlah besar atau berlangganan kolektif untuk Karyawan dan Mitra berharga anda, segera manfaatkan fasilitas lebih dan discount menarik yang kami sediakan, silahkan menghubungi : Putri-Sirkulasi Email: [email protected] Tlp. (021) 3523839 Fax: (021) 3457338, 3853759


© 2023-2024 SWA Media Inc.

All Right Reserved