SWA Magazine Edition

INDONESIA BEST CITIES FOR BUSINESS 2014 (SWA Edisi 17/2014)

INDONESIA BEST CITIES FOR BUSINESS 2014 (SWA Edisi 17/2014)

INDONESIA BEST CITIES FOR BUSINESS 2014 (SWA Edisi 17/2014)

Majalah SWA Edisi 17/2014

INDONESIA BEST CITIES FOR BUSINESS 2014

Dengan kekayaan, identitas dan keunikan masing-masing, ratusan kota/kabupaten yang tersebar di Indonesia harus dipacu menjadi tempat yang bersahabat bagi para pebisnis. Sejumlah kabupaten/kota berhasil tampil sebagai Best Cities for Business kali ini. Aliran investasi dan kompetensi yang kencang ke daerah niscaya mempercepat lahirnya pusat-pusat pertumbuhan ekonomi baru. Keberhasilan mereka umumnya berkat kekayaan sumber daya alam dan letak geografis yang strategis, meskipun ada juga yang maju berkat kreativitas pemimpinnya. Siapa saja dan apa keistimewaan mereka? Lalu, apa saja isu dan masalah pemda yang harus diperhatikan dan dicari solusinya? Serta siapa sajakah Walikota & Bupati yang inovatif?

“Berpacu Menjadi Kota Probisnis” Dengan kekayaan, identitas dan keunikan masing-masing, ratusan kota/kabupaten yang tersebar di Indonesia harus dipacu menjadi tempat yang bersahabat bagi para pebisnis. Aliran investasi dan kompetensi yang kencang ke daerah niscaya mempercepat lahirnya pusat-pusat pertumbuhan ekonomi baru.

“Bonecom, Juragan Tuna & Cold Storage dari Makassar” Bonecom Industri Pangan adalah salah satu raja bisnis seafood yang berbasis di Makassar, Sulawesi Selatan. Bisnis perusahaan yang bernaung di bawah Grup Saratoga ini adalah pengelolaan dan ekspor ikan laut. Kapasitas produksinya 5-10 ton/hari.

“Grup Saraswanti Terus Melebarkan Sayap Bisnisnya” Berawal dari pupuk, Yohanes Nugroho Hari Hardono, CEO sekaligus pendiri dan pemilik mayoritas saham Kelompok Usaha Saraswanti, meluaskan bisnisnya hingga ke berbagai sektor usaha lainnya. Di antaranya, perkebunan, laboratorium, properti, bahkan pabrik kertas.

“Hatten Wines Raja Anggur dari Pulau Dewata” Minuman anggur atau wine umumnya berasal dari negara-negara Eropa, seperti Prancis, Spanyol dan Italia. Negara-negara tersebut memang merupakan penghasil wine ternama yang sukses merajai pasar wine di berbagai belahan dunia.

EKONOMI & BISNIS

PEMASARAN

“Pertaruhan Mobil Honda di Setiap Segmen” Lebih dari 10 tahun terakhir ini setiap segmen baru yang diperkenalkan mobil Honda, selalu mendapat respons besar dari pasar. Bahkan di beberapa segmen paling unggul penjualannya. Apa rahasia sukses mobil Honda hingga selalu menjadi unggulan di setiap segmennya?

INVESTASI

“Pertemanan Eka Ginting dengan Pasar Modal” Berapa pun pendapatan kita, sisihkan dulu untuk ditabung. Dan tempat menabung yang hasilnya paling signifikan adalah di pasar modal. ”Saya dan pasar modal sudah seperti teman,” begitulah Eka Ginting menggambarkan keterikatan dirinya dengan kegiatan investasi di pasar modal.

TEKNOLOGI INFORMASI

“Cinderella Story Seorang Sophia Amoruso” Tanpa pendidikan memadai dan pernah dicap sebagai gadis bermasalah, Sophia Amoruso menemukan jalan suksesnya lewat bisnis e-commerce bernama Nasty Gal. Hanya dalam 7 tahun, bisnis ritel online ini mencatat revenue US$ 100 juta lebih, dan Amoruso menjelma jadi idola baru dunia fashion.

INDONESIA YOUNGSTER INC.

SELF EMPLOYED SANDY KARMAN

START UP COKLAT nDALEM RONALD PRASANTO

SIAPA DIA REYKY YONATHAN REBECA FANTI ASTUTI

Read more on Google+

Read more on Facebook

SWA Magazine Subscription [http://swa.co.id/subscription] SWA Digital Magazine Subscription and Download [http://swa.co.id/digitalmagazine] SWA Mobile Apps Download [http://swa.co.id/mobile] SWA Magazine Outlet [http://swa.co.id/outlet]


© 2023-2024 SWA Media Inc.

All Right Reserved