SWA Magazine Edition

Jagoan-Jagoan Infrastruktur: Tantangan dan Peluang Rp 5.500 Triliun Bisnis Infrastruktur (Majalah SWA Edisi 03/2017)

Jagoan-Jagoan Infrastruktur: Tantangan dan Peluang Rp 5.500 Triliun Bisnis Infrastruktur (Majalah SWA Edisi 03/2017)

Peluang bisnis infrastruktur sangat menggiurkan. Pada kurun 2015-2019 pemerintah mencanangkan pembangunan infrastruktur besar-besaran yang meliputi jalan tol, rel kereta api, bandara udara, pelabuhan, pembangkit listrik, waduk, dll dengan anggaran Rp 5.500 triliun. Dari anggaran segede itu, partisipasi BUMN dan swasta diharapkan mencapai 50%. Siapa saja jagoan-jagoan infrastruktur yang cerdik ambil bagian? Apa strategi mereka? Semua dikupas habis dan dibahas tuntas hanya di SWA terbaru !

Jagoan-Jagoan Infrastruktur: Tantangan & Peluang Rp 5.500 Triliun Bisnis Infrastruktur (Majalah SWA Edisi 03/2017)

Jagoan-Jagoan Infrastruktur: Tantangan & Peluang Rp 5.500 Triliun Bisnis Infrastruktur (Majalah SWA Edisi 03/2017)

“Mari, Berburu Proyek Rp 2.965 Triliun” Bagi Anda, para pebisnis swasta dan BUMN, ada peluang besar di depan mata untuk menggarap megaproyek infrastruktur senilai Rp 2.965 triliun. Siapkah Anda menangkapnya?

Simak Sajian SWA lainnya!

“Ambisi Harry Kissowo Kuasai Pasar Pelantang Suara” Berangkat dari kebutuhan akan pengeras suara (speaker) berkualitas, Harry Aprianto Kissowo memulai eksperimennya. Usaha pria kelahiran Semarang, 5 Oktober 1961, itu berbuah manis.

“Strategi Si Bintang Baru Bisnis Properti” Berawal dari sebuah divisi bisnis, perusahaan ini sukses jadi pemain utama bisnis properti. Pertumbuhan bisnisnya jauh di atas rata-rata industri. Apa rahasianya?

“Raja Stroberi dari Pasir Ipis” Besarnya kebutuhan stroberi premium di perkotaan bisa dibaca dengan jeli oleh Julianto. Per tahun Indonesia mengimpor stroberi premium sekitar 150 ton yang selama ini diisi buah dari Korea Selatan, Amerika Serikat dan Australia. Adapun kebutuhan pasar stroberi kualitas lokal mencapai lebih dari 5.000 ton. Lalu, apa yang dibaca Julianto?

PEMASARAN

“Simpel dan Fokus, Strategi Oppo Melejit Gesit” Belum genap empat tahun, Oppo berhasil menjadi nomor dua di industri ponsel di Tanah Air. Apa jurus andalan ponsel pintar asal China ini?

INVESTASI

“Jos Parengkuan: Bermain Saham Berkat Film Wall Street” Film berjudul Wall Street menginspirasi Jos Parengkuan untuk menjadi investor saham. Dia memetik untung dari suatu saham yang dialihkan untuk membeli saham unggulan dan saham bervaluasi murah yang fundamentalnya solid.

TEKNOLOGI INFORMASI

“Digitalisasi Bisnis Grup Alfa” Alfamart melakukan transformasi besar dengan mendigitalkan bisnis dan layanan. Apa saja dan bagaimana dampaknya?

INTERNASIONAL

“Tiga Sahabat dan Ambisi Besar Stabucks Salad” Mereka ingin menjadikan gerai saladnya berkibar di seantero negeri. Apa yang disiapkan?

INDONESIA YOUNGSTER INC.

“Lia Indra, Sosok di Balik Sukses Penerbit Haru” Tak puas hanya menjadi penulis buku, Lia Indra memberanikan diri menjadi penerbit buku. Ketika itu (2010), Korean Pop sedang booming. Banyaknya lagu impor Korea yang ada di Indonesia menginspirasinya untuk mencari apakah buku-buku Korea juga sudah ada di Indonesia.

“Irma Wulan Sari Membesarkan Norlive sebagai Produk Fashion Berkualitas Global” Modal reputasi dan rekam jejak yang apik di bisnis konveksi membuat Irma Wulan Sari berhasil membesarkan Norlive, merek fashion yang didirikannya pada 2011.

Raja Stroberi dari Pasir Ipis

Baca selengkapnya di SWA Edisi Terbaru!

Anda juga bisa menyimak up date harian seputar isu bisnis di www.swa.co.id.

Dapatkan juga Majalah SWA versi Digital di Tablet & Smartphone Anda melalui website swa.co.id/digitalmagazine dan melalui aplikasi: – SCOOP

Informasi Lengkap: Berlangganan: swa.co.id/subscription/ Iklan: swa.co.id/contact

Website: swa.co.id Facebook: facebook.com/swamediainc Twitter: twitter.com/swamediainc Google+: google.com/+swamediainc

Jika anda membutuhkan pembelian Majalah SWA dalam jumlah besar atau berlangganan kolektif untuk Karyawan dan Mitra berharga anda, segera manfaatkan fasilitas lebih dan discount menarik yang kami sediakan, silahkan menghubungi: Putri-Sirkulasi Email: [email protected] Tlp. (021) 3523839 Fax: (021) 3457338, 3853759


© 2023-2024 SWA Media Inc.

All Right Reserved