SWA Magazine Edition

Senjata Rahasia Bos-bos Wanita: Menyingkap Terobosan Unik & Kreatif Para CEO Wanita Hebat - Majalah SWA Edisi 08/2017

Oleh Editor
Senjata Rahasia Bos-bos Wanita: Menyingkap Terobosan Unik & Kreatif Para CEO Wanita Hebat - Majalah SWA Edisi 08/2017

Di tengah persaingan yang makin ketat di setiap sektor, sejumlah wanita mampu membawa perusahaan yang mereka pimpin melaju cepat. Diprediksi, semakin banyak wanita yang tampil sebagai pemimpin bisnis di masa depan. Mereka juga memiliki terobosan kepemimpinan yang unik dan efektif. Siapa saja mereka? Dan apa senjata rahasia bos-bos wanita ini mencapai puncak?

Senjata Rahasia Bos-bos Wanita: Menyingkap Terobosan Unik & Kreatif Para CEO Wanita Hebat - Majalah SWA Edisi 08/2017

Senjata Rahasia Bos-bos Wanita: Menyingkap Terobosan Unik & Kreatif Para CEO Wanita Hebat – Majalah SWA Edisi 08/2017

“Melacak Akar Kehebatan Pemimpin Wanita” Diprediksi, semakin banyak wanita yang tampil sebagai pemimpin bisnis di masa depan. Mereka juga memiliki terobosan kepemimpinan yang unik dan efektif. Apa senjata rahasia bos-bos wanita ini mencapai puncak?

“TV Gratis dari Pakar Satelit” Tak banyak yang tahu Indonesia memiliki sejumlah pakar satelit kelas dunia. Salah satunya, Meiditomo Sutyarjoko. Lulusan Teknik Elektro Institut Teknologi Bandung ini sudah malang-melintang di persatelitan global.

“Inovasi Gondowangi untuk Kaum Pria” Fenomena pria metro seksual sudah dilansir sejak 1994 oleh Marks Simpson, penulis Inggris, tetapi baru populer di tahun 2000-an. Ketika hasil sejumlah survei mengidentifikasi semakin banyak pria yang mencintai dirinya sendiri sebagai preferensi seksualnya — mereka menghargai penampilan, menganut kesetaraan gender, gemar bersosialisasi, liberalis, dsb.

“Dari Bojonegoro, Bisnis Spa Lenywaty Melanglang ke Afrika” Trauma kehilangan ibunda akibat kanker ovarium melecutnya mengejar pendidikan keilmuan dan membangun bisnis dari nol di bidang perawatan organ kewanitaan dan spa. Kini, Spa Tirta Ayu besutannya terbentang dari Bojonegoro hingga Afrika.

“Strategi Natur Menggarap Pasar Shampoo Premium” Tidak mau ketinggalan kereta, pada 2013 Andi Haryadi mulai mengembangkan produk healthcare khusus untuk pria. Strategi apa yang dilakukannya?

KHAS

Priyantoro Rudito (Direktur HCM Telkomsel): “Pengembangan Digital Mastery Perlu Pendekatan Experiential” Adalah buku Disruption karya mutakhir Prof. Rhenald Kasali yang kali ini mampu menarik perhatian besar Priyantono Rudito. Menurut Direktur Human Capital Management PT Telkomsel ini, buku tersebut telah mampu membangun awareness cukup luas di masyarakat mengenai adanya fenomena digital disruption.

EKONOMI DAN BISNIS Hendrisman Rahim Mengombinasikan Investasi Berisiko Tinggi dan Rendah Meski tak muda, ia cukup berani berinvestasi di saham. Namun itu ia imbangi dengan instrumen investasi berisiko rendah. Bagaimana triknya mengoptimalkan perolehan return?

INDONESIA YOUNGSTER INC.

NEXT GENERATION “Mozzo, Busana Pria Besutan Neeta R. Aildasani” Buah jatuh tak jauh dari pohonnya. Setelah delapan tahun berkarier di perusahaan garmen milik orang tuanya, Neeta R. Aildasani memutuskan mengikuti jejak orang tuanya: mendirikan perusahaan busana dengan bendera PT Nishi Indah Perkasa pada 2013.

SIAPA DIA AHMAD ALKATIRI Berawal dari hobi menggunakan media sosial untuk komunikasi, Ahmad Alkatiri tidak menyangka hal itu akan membawanya ke dunia kerja. Sejak kuliah, dia memanfaatkan medsos untuk hal-hal personal dan kemasyarakatan.

Baca selengkapnya di SWA Edisi Terbaru!

Anda juga bisa menyimak up date harian seputar isu bisnis di www.swa.co.id.

Dapatkan juga Majalah SWA versi Digital di Tablet & Smartphone Anda melalui website swa.co.id/digitalmagazine dan melalui aplikasi: – SCOOP

Informasi Lengkap: Berlangganan: swa.co.id/subscription/ Iklan: swa.co.id/contact

Website: swa.co.id Facebook: facebook.com/swamediainc Twitter: twitter.com/swamediainc Google+: google.com/+swamediainc

Jika anda membutuhkan pembelian Majalah SWA dalam jumlah besar atau berlangganan kolektif untuk Karyawan dan Mitra berharga anda, segera manfaatkan fasilitas lebih dan discount menarik yang kami sediakan, silahkan menghubungi: Putri-Sirkulasi Email: [email protected] Tlp. (021) 3523839 Fax: (021) 3457338, 3853759


© 2023-2024 SWA Media Inc.

All Right Reserved