Lebih Tenang Umroh dengan Pembiayaan dan Asuransi Syariah

Lamanya waktu antri ibadah haji hingga 20 tahun rata-rata calon haji membuat masyarakat memilih umrah dahulu. Keinginan untuk kembali ke Tanah Suci juga mendorong peningkatan perjalanan umroh di Indonesia tiap tahunnya. Diperkirakan terjadi peningkatan jamaah umroh 30 persen tahun ini….
Read more