Nota kesepahamann ini berlaku selama 3 tahun. Bank Indonesia (BI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkomitmen untuk terus memperkuat koordinasi dan kerja sama dengan Mahkamah Agung Republik Indonesia (MA RI), dalam rangka meningkatkan wawasan dan...
Mengawali kunjungannya ke Indonesia, Christine Lagarde, Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional (IMF), hari ini (8/10/2018) mengunjungi Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat bersama dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan,...
Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo menyampaikan tiga langkah penting untuk menjaga stabilitas ekonomi. Hal itu disampaikan setelah pelantikannya di Mahkamah Agung di Jakarta (24/5/2018). Pertama, Bank Indonesia akan secara penuh menjalankan mandatnya dalam menjaga stabilitas...