PT Blue Bird Tbk membukukan kinerja keuangan positif sepanjang Semester I/2022. Perseroan mencatatkan laba bersih sebesar Rp148 miliar, atau naik tajam sebesar 593% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya. Di periode ini, margin laba kotor...
Startup logistik Paxel menggandeng Grup Bluebird menghadirkan PaxelBig, layanan pengiriman untuk paket berat 5-20 kg. Layanan ini menawarkan penjemputan dan pengantaran paket ke tujuan, serta memberikan opsi pengiriman sameday dan next day delivery dengan harga...