Untuk yang ke-7 kalinya, Universitas Prasetiya Mulya melalui Management Society menyelenggarakan program Marketition. Ini merupakan program kompetisi yang ditujukan bagi mahasiswa dan mahasiswi pascasarjana jurusan Bisnis dan Manajemen yang awalnya di Indonesia, kini meluas jangkauan...
Prof. Dr. Djisman S. Simandjuntak, Rektor Universitas Prasetiya Mulya, berpendapat, Indonesia harus memiliki banyak wirausahawan berbasis sains terapan dan teknologi karena itulah salah satu cara untuk terbebas dari jebakan negara dengan pendapatan menengah. “Pendidikan tinggi...